Nov
01
Yudisium Sarjana Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Bone membuat sejarah baru. Untuk pertama kalinya, kampus yang terletak di Jl Abu Dg Pasolong ini berhasil mencetak alumni perdana program studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga (PKO), Selasa, 11 Oktober 2022. Yudisium Sarjana Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Selengkapnya